Minggu, 29 Juli 2012
Sabtu, 28 Juli 2012
Faedah Shalawat Nariyah
Shalawat jenis ini banyak tersebar dan diamalkan di kalangan kaum muslimin. Dengan suatu keyakinan, siapa yang membacanya 4444 kali, hajatnya akan terpenuhi atau akan dihilangkan kesulitan yang dialaminya. Berikut nash shalawatnya:
اللهُمَّ صَلِّ صَلاَةً كَامِلَةً وَسَلِّمْ سَلاَمًا تآمًا عَلَى سَيِّدِنَا مًحَمَّدٍ الَّذِي تُنْحَلُ بِهِ الْعُقَدُ
وَتَنْفَرِجُ بِهِ الْكُرَبُ وَتُقْضَى بِهِ الْحَوَائِجُ وَ تُنَالُ بِهِ الرَّغَائِبُ وَحُسْنُ الْخَوَاتِيْمِ
وَيُسْتَسْقَى الْغَمَامُ بِوَجْهِهِ الْكَرِيْمِ وَعَلَى آلِهِ وَ صَحْبِهِ عَدَدَ كَلِّ مَعْلُوْمٍ لَكَ
Jumat, 27 Juli 2012
JADWAL PERINGATAN HAUL HABAIB SEJAWA
NO
|
NAMA
|
BULAN
|
TEMPAT
|
1.
|
Habib Hadi Bin Abdullah Al-Haddar
|
Minggu, 1 Muharram
|
Lateng Banyuwangi
|
2.
|
Fakhrul Wujud Syekh Abubakar Bin Syalim
|
Muharram
|
Cidodol Jakarta Selatan
|
3.
|
Habib Abubakar Bin Husein Assegaf
|
27 Muharram
|
Bangil Pasuruan
|
4.
|
Habib Husein Bin Hadi Al-Hamid
|
12 Shafar
|
Brani Probolinggo
|
5.
|
Habib Abdullah Bin Ali Al-Haddad
|
27 Shafar
|
Bangil Pasuruan
|
6.
|
Habib Hasan Bin Muhammad Al-Hadad
|
Shafar Minggu Terakhir
|
Kota, Jakarta Utara
|
7.
|
Do’a Tolak Bala dan Maulid di Pon-Pes Darul Hadist Alfagihiyah
|
Shafar Rabu Terakhir
|
Alun-alun Malang
|
8.
|
Habib Abdul Qadir Bib Alwi Assegaf
|
Rabiul Awal, Minggu Pertama
|
Tuban
|
9.
|
Maulid di Makam Habib Ahmad Al-Haddad
|
Rabiul Awal Minggu Pertama Sore
|
Habib Kuncung Kalibata
|
10.
|
Habib Ali Bin Husein Al-Atthas
|
Rabiul Awal, Selasa Terakhir
|
Buluh Condet Jakarta
|
11.
|
Habib Abdullah Bin Muchsin Al-Atthas. (Selasa malem Maulid, Rabu pagi Haul )
|
Rabiul Awal Rabu Terakhir
|
Empang bogor
|
12.
|
Maulid di Habib Abubakar Assegaf
|
Rabiul Awal Jum’at Pertama
|
Gresik
|
13.
|
Maulid di Habib Muhammad Al-Aydrus
|
Rabiul Awal Jum’at Pertama
|
Ketapang Kecil Surabaya
|
14.
|
Habib Ali Bin Abdulrahman Al-Habsyi (Rabu sore Ziarah, Kamis sore maulid)
|
Rabiul Awal Rabu Terakhir
|
Kwitang Jakarta Pusat
|
15.
|
Maulid di Darul Aitam
|
Rabiul Awal Jumat Pagi
|
Tanah Abang Jakarta
|
16.
|
Habib Muchsin Bid Muhammad Al-Atthas (Haul & Maulid)
|
Rabiul Awal Sabtu Pagi
|
Alhawi Condet Jakarta
|
17.
|
Maulid di Habib Ahmad Al-Atthas
|
15 Malam Rabiul Awal
|
Pekalongan
|
18.
|
Habib Salim Bin Ahmad Bin Zindan
|
Rabiul Awal Senin Sore
|
Otista Jakarta Timur
|
19.
|
Maulid di Habib Abdulrahman Assegaf
|
Rabiul Awal Minggu Pagi
|
Al Busro Citayam
|
20.
|
Habib Ali Bin Muhammad Al-Habsyi (Simthuduror)
|
20 Rabiul Tsani
|
Gurawan Solo
|
21.
|
Habib Muhammad Bin Idrul Al-Habsyi
|
22 Rabiul Tsani
|
Ampel Surabaya
|
22.
|
Habib Muhammad Bib Ahmad Al-Muhdhor
|
22 Rabiul Tsani
|
Ampel Surabaya
|
23.
|
Habib Abubakar Bin Syofi Al-Habsyi
|
22 Rabiul Tsani
|
Ampel Surabaya
|
24.
|
Habib Idrus Bin Abubakar Al-Habsyi
|
22 Rabiul Tsani
|
Ampel Surabaya
|
25.
|
Habib Umar Bin Abdulrahman Al-Atthas
|
23 Rabiul Tsani
|
Petamburan Jakarta
|
26.
|
Habib Alwi Bin Salim Al-Aydrus
|
23 Rabiul Tsani
|
Tanjung Malang
|
27.
|
Habib Umar Bin Hud Al-Atthas
|
29 Rabiul Tsani
|
Cipayung Jawa Barat
|
28.
|
Habib Muhammad Bin Husein Al-Aydrus
|
Jumadil Awal Kamis Terakhir
|
Ketapang Kecil Surabaya
|
29.
|
Habib Ahmad Bin Abdullah Al-Aydrus
|
Jumadil Akhir Minggu Pertama
|
Benhil Jakarta Pusat
|
30.
|
Habib Husein Bin Muhammad Al-Haddad
|
Jumadil Akhir Sabtu Ketiga
|
Ampel Surabaya
|
31.
|
Habib Ja’far Bin Syekhon Assegaf
|
Jumadil Akhir Minggu Ketiga
|
Masjid Jami’ Pasuruan
|
32.
|
Habib Abdul Qodir Bin Ahmad Bilfaqih
|
Jumadil Akhir Minggu Terakhir
|
Alun-alun Malang
|
33.
|
Habib Abdullah Bin Abdul Qodir Bilfaqih
|
Jumadil Akhir Minggu Terakhir
|
Alun-alun Malang
|
34.
|
Habib Muhammad Bin Thohir Ba’bud
|
Rajab Minggu Pertama
|
Ds.Paleng Ploso Kediri
|
35.
|
Khataman Bukhari di Habib Ahmad Al-Atthas
|
12 Rajab
|
Pekalongan
|
36.
|
Khataman Bukhari di Masjid Al-Hawi
|
26-27 Rajab
|
Condet Cililitan Jakarta
|
37.
|
Khataman Bukhari di Habib Abubakar Assegaf
|
Rajab Jum’at Terakhir
|
Grasik Surabaya
|
38.
|
Habib Syeh Bin Salim Al-Atthas
|
27 Rajab
|
Tipar Sukabumi
|
39.
|
Habib Muhdor Bin Muhammad Al-Muhdor
|
29 Rajab
|
Bondowoso
|
40.
|
Habib Balawi, Al-Syathiri, Al-Qudsi
|
10 Sya’ban
|
Kp.Bandan Jakarta Utara
|
41.
|
Habib Ahmad Bin Tholib Al-Atthas
|
14 Sya’ban
|
Pekalongan
|
42.
|
Habib Muhammad Bin Thohir Al-Haddad
|
15 Sya’ban
|
Tegal
|
43.
|
Habib Muhammad Bin Abdulrahman Assegaf
|
16 Pagi Sya’ban
|
Indramayu Jawa Barat
|
44.
|
Habib Ali Bin Abdulrahman Al-Habsyi (Ziarah dimakam Habib Ali, Besoknya Haul)
|
Sya’ban Sabtu Ketiga
|
Kwitang Jakarta Pusat
|
45.
|
Habib Salim Bin Thoha Al-Haddad
|
Sya’ban Jum’at Terakhir
|
Damai Kalibata
|
46.
|
Habib Ahmad Bin Alwi Al-Haddad
|
Sya’ban Minggu terakhir
|
Rawajati Kalibata
|
47.
|
Habib Syech Bin Ahmad Bafaqih
|
Syawal Kamis Kedua
|
Boto Putih Surabaya
|
48.
|
Habib Umar Bin Ja’far Assegaf
|
5 Syawal
|
Cibeduk Tapos Jawa Barat
|
49.
|
Habib Sholeh Bin Muchin Al-Hamid
|
Syawal Minggu Kedua
|
Tanggul Jember
|
50.
|
Habib Ahmad Bin Ali Bafaqih
|
Syawal Sabtu Terakhir
|
Ds. Tempel Yogyakarta
|
51.
|
Habib Husein Bib Abubakar Al-Aydrus
|
Syawal Minggu Terakhir
|
Luarbatang Jakarta Utara
|
52.
|
Majlis Burdah Habib Muhammad Al-Aydrus
|
Syawal Kamis Kedua
|
Ketapang Kecil Surabaya
|
53.
|
Habib Alwi Bin Muhammad Assegaf
|
10 Dzulhijah
|
Gresik Kota Surabaya
|
54.
|
Habib Abubakar Bin Muhammad Assegaf
|
17 Dzulhijah
|
Masjid Jami’ Gresik
|
55.
|
Habib Harun Bin Abdullah Baharun
|
17 Dzulhijah
|
Sumur Songo Gresik
|
Habib Ali bin Abdurrahman Al-Habsyi (Kwitang)
Beliau adalah Habib ‘Ali bin ‘Abdur Rahman bin ‘Abdullah bin Muhammad al-Habsyi. Lahir di Kwitang, Jakarta, pada 20 Jamadil Awwal 1286H / 20 April 1870M. Ayahanda beliau adalah Habib ‘Abdur Rahman al-Habsyi seorang ulama dan daie yang hidup zuhud, manakala bonda beliau seorang wanita sholehah bernama Nyai Hajjah Salmah puteri seorang ulama Betawi dari Kampung Melayu, Jatinegara, Jakarta Timur.
Adapun kakeknya, Habib Abdullah bin Muhammad Al-Habsyi, dilahirkan di Pontianak, Kalimantan Barat. Dia menikah di Semarang. Dalam pelayaran kembali ke Pontianak, ia wafat, karena kapalnya karam. Adapun Habib Muhammad Al-Habsyi, kakek buyut Habib Ali Kwitang, datang dari Hadramaut lalu bermukim di Pontianak dan mendirikan Kesultanan Hasyimiah dengan para sultan dari klan Algadri.
Habib ‘Abdur Rahman ditakdirkan menemui Penciptanya sebelum sempat melihat anaknya dewasa. Beliau meninggal dunia sewaktu Habib ‘Ali masih kecil. Sebelum wafat, Habib ‘Abdur Rahman berwasiat agar anaknya Habib ‘Ali dihantar ke Hadhramaut untuk mendalami ilmunya dengan para ulama di sana. Tatkala berusia lebih kurang 11 tahun, berangkatlah Habib ‘Ali ke Hadhramaut. Tempat pertama yang ditujunya ialah ke rubath Habib ‘Abdur Rahman bin ‘Alwi al-’Aydrus. Di sana beliau menekuni belajar dengan para ulamanya, antara yang menjadi gurunya ialah Shohibul Mawlid Habib ‘Ali bin Muhammad al-Habsyi, Habib Hasan bin Ahmad al-’Aydrus, Habib Zain bin ‘Alwi Ba’Abud, Habib Ahmad bin Hasan al-’Aththas dan Syaikh Hasan bin ‘Awadh. Beliau juga berkesempatan ke al-Haramain dan meneguk ilmu daripada ulama di sana, antara gurunya di sana adalah Habib Muhammad bin Husain al-Habsyi (Mufti Makkah), Sayyidi Abu Bakar al-Bakri Syatha ad-Dimyati, (pengarang I’aanathuth Thoolibiin yang masyhur) Syaikh Muhammad Said Babsail, Syaikh ‘Umar Hamdan dan ramai lagi.
Al Habib Husein bin Abu Bakar Al 'Aydrus (Luar Batang)
Al Habib Husein bin Abu Bakar Alaydrus dilahirkan di Yaman Selatan, tepatnya di daerah Hadhramaut, tiga abad yang silam. Ia dilahirkan sebagai anak yatim, yang dibesarkan oleh seorang ibu dimana sehari-harinya hidup dari hasil memintal benang pada perusahaan tenun tradisional. Husein kecil sungguh hidup dalam kesederhanaan.
Setelah memasuki usia belia, sang ibu menitipkan Habib Husein pada seorang “Alim Shufi”. Disanalah ia menerima tempaan pembelajaran thariqah. Di tengah-tengah kehidupan di antara murid-murid yang lain, tampak Habib Husein memiliki perilaku dan sifat-sifat yang lebih dari teman-temannya.
Kini, Al Habib Husein telah menginjak usia dewasa. Setiap ahli thariqah senantiasa memiliki panggilan untuk melakukan hijrah, dalam rangka mensiarkan islam ke belahan bumi Allah. Untuk melaksanakan keinginan tersebut Habib Husein tidak kekurangan akal, ia bergegas menghampiri para kafilah dan musafir yang sedang melakukan jual-beli di pasar pada setiap hari Jum’at.
Al-Habib Abdullah Bin Mukhsin Al Athas
Kawasan Empang Bogor selatan, Kota Bogor menjadi terkenal karena dilokasi berdiri Masjid Keramat An-Nur yang lokasinya tepat di jalan lolongok.
Di Kompleks Masjid An nur itulah, Al Habib Abdullah Bin Mukhsin Al Athas di makamkan, bersama dengan makam anak-anaknya yaitu Al Habib Mukhsin Bin Abdullah Al Athas, Al Habib Zen Bin Abdullah Al Athas, Al Habib Husen Bin Abdullah Al Athas, Al Habib Abu Bakar Bin Abdullah Al Athas, Sarifah Nur Binti Abdullah Al Athas, dan makam murid kesayangannya yaitu Al Habib Habib Alwi Bin Muhammad Bin Tohir.
Dalam Manakibnya disebutkan bahwa Al Habib Abdullah Bin Mukhsin Al Athas adalah seorang “ Waliyullah” yang telah mencapai kedudukan mulia dekat dengan Allah SWT. Beliau termasuk salah satu Waliyullah yang tiada terhitung jasa-jasanya dalam sejarah pengembangan Islam dan kaum muslimin di Indonesia. Beliau seorang ulama “Murobi” dan panutan para ahli tasauf sehingga menjadi suri tauladan yang baik bagi semua kelompok manusia maupun jin.
Biografi Al-Imam Abdullah Al-Hadad (Shohibur Ratib)
Imam Al-Allamah Al-Habib Abdullah bin Alwy Al-Hadad, lahir hari Rabu, Malam Kamis tanggal 5 Bulan Syafar 1044 H di Desa Sabir di Kota Tarim, wilayah Hadhromaut, Negeri Yaman.
Nasab
Beliau adalah seorang Imam Al-Allamah Al-Habib Abdullah bin Alwy Al-Hadad bin Muhammad bin Ahmad bin Abdullah bin Muhammad bin Alwy bin Ahmad bin Abu Bakar Al–Thowil bin Ahmad bin Muhammad bin Abdullah bin Ahmad Al-Faqih bin Abdurrohman bin Alwy bin Muhammad Shôhib Mirbath bin Ali Khôli’ Qosam bin Alwi bin Muhammad Shôhib Shouma’ah bin Alwi bin Ubaidillah bin Al-Muhâjir Ilallôh Ahmad bin Isa bin Muhammad An-Naqîb bin Ali Al-Uraidhi bin Imam Jakfar Ash-Shodiq bin Muhammad Al-Baqir bin Ali Zainal Abidin bin Imam As-Sibth Al-Husein bin Al-Imam Amirul Mukminin Ali bin Abi Tholib suami Az-Zahro Fathimah Al-Batul binti Rosulullah Muhammad SAW.
BIOGRAFI AL-HABIB AL-ALLAMAH ALI BIN MUHAMMAD BIN HUSIN AL-HABSYI
KEMULIAAN DAN KEBESARAN NABI KITA,
TAK AKAN PERNAH ADA HINGGANYA,
LIDAH DAN KATA TAK 'KAN SANGGUP MELUKISNYA
------------
Beliau adalah Al-Habib Al-Imam Al-Allamah Ali bin MUhammad bin Husin Al-Habsyi dilahirkan pada hari jum'at 24 syawal 1259 H di Qasam, sebuah kota di negeri Hadhramaut.
Beliau dibesarkan di bawah asuhan dan pengawasan kedua orang tuanya; ayahandanya, Al-Imam Al-Arif Billah Muhammad bin Husin bin Abdullah Al-Habsyi dan ibundanya; As-Syarifah Alawiyyah binti Husain bin Ahmad Al-Hadi Al-Jufri, yang pada masa itu terkenal sebagai seorang wanita yang solihah yang amat bijaksana.
Pada usia yang amat muda, Habib Ali Al-Habsyi telah mempelajari dan mengkhatamkan Al-Quran dan berhasil menguasai ilmu-ilmu zahir dan batin sebelum mencapai usia yang biasanya diperlukan untuk itu. Oleh karenanya, sejak itu, beliau diizinkan oleh para guru dan pendidiknya untuk memberikan ceramah-ceramah dan pengajian-pengajian di hadapan khalayak ramai, sehingga dengan cepat sekali, dia menjadi pusat perhatian dan kekaguman serta memperoleh tempat terhormat di hati setiap orang. Kepadanya diserahkan tampuk kepimpinan tiap majlis ilmu, lembaga pendidikan serta pertemuan-pertemuan besar yang diadakan pada masa itu.
Faedah Shalawat untuk Nabi صلى الله عليه وسلم & Hukum Menyingkat Tulisan Shalawat
Oleh: Samâhatusy Syaikh ‘Abdul ‘Azîz ibn ‘Abdullâh ibn Bâz رحمه الله
Apa keutamaan bershalawat untuk Nabi صلى الله عليه وسلم? Bolehkah kita menyingkat ucapan shalawat tersebut dalam penulisan, misalnya kita tulis Muhammad SAW atau dengan tulisan Arab صلعم, singkatan dari صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّم?
Jawab:
Samahatusy Syaikh Abdul Aziz bin Abdullah bin Baz رحمه الله menjawab:
“Mengucapkan shalawat untuk Rasulullah صلى الله عليه وسلم merupakan perkara yang disyariatkan. Di dalamnya terdapat faedah yang banyak. Di antaranya menjalankan perintah Allah عز وجل, menyepakati Allah سبحانه وتعال dan para malaikat-Nya yang juga bershalawat untuk Nabi صلى الله عليه وسلم. Allah عز وجل berfirman:
إِنَّ اللَّهَ وَمَلائِكَتَهُ يُصَلُّونَ عَلَى النَّبِيِّ يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا صَلُّوا عَلَيْهِ وَسَلِّمُوا تَسْلِيمًا
“Sesungguhnya Allah dan para malaikat-Nya bershalawat untuk Nabi. Wahai orang-orang yang beriman, bershalawatlah untuk Nabi dan ucapkanlah salam kepadanya.” (Al-Ahzab: 56)
Faedah Shalawat
a. Diberi imbalan sholawat yang berlipat ganda, dibebaskan dari penyakir nifaq, dll.
Bersabda Rosululloh SAW : “Barang siapa membaca shalawat kepadaku satu kali, maka ALLOH membalas shalawat kepadanya sepuluh kali; dan barang siapa membaca shalawat kepadaku seratus kali, maka ALLOH menulis di antara kedua matannya : “bebas dari munafiq dan bebas dari neraka”, dan ALLOH menempatkannya besok pada hari qiyamah bersama-sama dengan para syuhadak”. (Riwayat Thabrani dari Anas bin Malik RA)
DALIL MEMBACA SHALAWAT KEPADA RASULULLAH SAW
“Sesungguhnya Allah dan para malaikat-Nya bersholawat untuk Nabi, Wahai orang yang beriman ! Bersholawatlah kamu untuk Nabi dan ucapkanlah salam dengan penuh penghormatan kepadanya” (Al-Ahzab 56)
“Siapa yang membacakan salawat untukku satu kali, maka Allah akan menurunkan rahmat kepadanya sepuluh kali ( HR. Muslim)”
Ibnu Mas’ud berkata Rasulullah saw. Bersabda “ Orang yang terdekat kepadaku pada hari kiamat, ialah orang yang banyak membaca sholawat untukku (HR. At-Tirmidzi)”
“Sesungguhnya yang lebih utama dari hari-harimu ialah hari Jum’at, maka perbanyaklah membaca sholawat untukku di hari itu, karena sesungguhnya bacaan sholawatmu itu dihidangkan untukku (HR. Abu Dawud)”
“ Tiada seorang yang mengucapkan salam kepadaku, melainkan Allah mengembalikan ruhku hingga dapat menjawab salam (HR. Abu Dawud)”
“Sesungguhnya doa itu mauquf (terhenti) di antara langit dan bumi, tidak naik sedikit pun darinya sehingga engkau bersholawat kepada nabimu ( HR. At-Turmudzi)”
“Orang yang kikir yaitu yang disebut namaku kepadanya lalu ia tidak membaca sholawat untukku (HR. A-Turmudzi)”
“Siapa yang membacakan salawat untukku satu kali, maka Allah akan menurunkan rahmat kepadanya sepuluh kali ( HR. Muslim)”
Ibnu Mas’ud berkata Rasulullah saw. Bersabda “ Orang yang terdekat kepadaku pada hari kiamat, ialah orang yang banyak membaca sholawat untukku (HR. At-Tirmidzi)”
“Sesungguhnya yang lebih utama dari hari-harimu ialah hari Jum’at, maka perbanyaklah membaca sholawat untukku di hari itu, karena sesungguhnya bacaan sholawatmu itu dihidangkan untukku (HR. Abu Dawud)”
“ Tiada seorang yang mengucapkan salam kepadaku, melainkan Allah mengembalikan ruhku hingga dapat menjawab salam (HR. Abu Dawud)”
“Sesungguhnya doa itu mauquf (terhenti) di antara langit dan bumi, tidak naik sedikit pun darinya sehingga engkau bersholawat kepada nabimu ( HR. At-Turmudzi)”
“Orang yang kikir yaitu yang disebut namaku kepadanya lalu ia tidak membaca sholawat untukku (HR. A-Turmudzi)”
Senin, 23 Juli 2012
KEUTAMAAN SHALAWAT KEPADA NABI MUHAMMAD SAW
Sesungguhnya Shalawat kepada Nabi shallallaahu ‘alaihi wasallam memiliki kedudukan yang tinggi di dalam hati setiap muslim, dan bershalawat merupakan bagian dari perintah Allah Subhanahu waTa’ala, artinya, “Sesungguhnya Allah dan para Malaikat-Nya bershalawat untuk Nabi. Wahai orang-orang yang beriman! Bershalawatlah kalian untuk Nabi dan ucapkanlah dengan penuh penghormatan.”(QS. Al-Ahzab: 56)
Ibnu Katsir rahimahullaah berkata, “Maksud dari ayat ini adalah, bahwa Allah Subhanahu waTa’ala mengabarkan kepada para hamba-Nya, tentang kedudukan hamba dan Nabi-Nya di sisi-Nya dan di sisi para makhluk yang tinggi (Malaikat). Dan bahwasanya Allah Subhanahu waTa’ala memuji beliau di hadapan para Malaikatnya, dan para Malaikat pun bershalawat kepada beliau shallallaahu ‘alaihi wasallam. Kemudian Allah Subhanahu waTa’ala memerintahkan penduduk bumi untuk bershalawat dan mengucapkan salam kepada beliau shallallaahu ‘alaihi wasallam, supaya terkumpul pujian terhadap beliau dari peghuni dua alam, alam atas (langit) dan alam bawah (bumi) secara bersama-sama.”(Tasir Ibnu Katsir Jilid 3 hal 514)
Biografi Tuan Guru ijai (Guru Zaini)
Al ‘Aalimul ‘allaamah Al ‘Arif Billah Asy-Syekh H. Muhammad Zaini Abd. Ghani bin Al ‘arif Billah Abd. Ghani bin H. Abd. Manaf bin Muh. Seman bin H. M, Sa’ad bin H. Abdullah bin ‘Alimul ‘allamah Mufti H. M. Khalid bin ‘Alimul ‘allamah Khalifah H. Hasanuddin bin Syekh Muhammad Arsyad; dilahirkan pada, malam Rabu 27 Muharram, 1361 H (I I Februari 1942 M).
Nama kecilnya adalah Qusyairi, sejak kecil beliau termasuk dari salah seorang yang “mahfuzh”, yaitu suatu keadaan yang sangat jarang sekali terjadi, kecuali bagi orang orang yang sudah dipilih oleh Allah SWT. Beliau adalah salah seorang anak yang mempunyai sifat sifat dan pembawaan yang lain daripada yang lainnya, diantaranya adalah bahwa beliau tidak pernah ihtilam.
‘Alimul ‘allamah Al Arif Billah Asy-Syekh H. Muhammad Zaini Abd Ghani sejak kecil selalu berada disamping kedua orang tua dan nenek beliau yang benama Salbiyah. Beliau dididik dengan penuh kasih sayang dan disiplin dalam pendidikan, sehingga dimasa kanak kanak beliau sudah mulai ditanamkan pendidikan Tauhid dan Akhlaq oleh ayah dan nenek beliau. Beliau belajar membaca AI Quran dengan nenek beliau, dengan demikian guru pertama dalam bidang ilmu Tauhid dan Akhlaq adalah ayah dan nenek beliau sendiri.
Meskipun kehidupan kedua orang tua beliau dalam keadaan ekonomi sangat lemah, namun mereka selalu memperhatikan untuk turut membantu dan meringankan beban guru yang mengajar anak mereka membaca Al Quran, sehingga setiap malamnya beliau selalu membawa bekal botol kecil yang berisi minyak tanah untuk diberikan kepada Guru yang mengajar AI Quran. Dalam usia kurang lebih 7 tahun beliau sudah mulai belajar di madrasah Darussalam Martapura.
Memberi Salam
Memberi salam kepada orang lain merupakan perbuatan yang mudah dilakukan, tetapi pabila tidak terbiasa maka orang itu akan merasa canggung untuk melakukannya kemudian malah mengabaikannya. Memberisalam baik dilakukan karena hal ini bisa mempererat hubungan persahabatan dan kekerabatan, bahkan bisa menambah keakraban setiap kali bertemu.
Memberi salam kepada orang lain bisa meredam emosi dan permusuhan, juga bisa menghilangkan sifat sombong yang ada pada diri kita. Sebaliknya, akan melatih diri untuk bersikap ramah dan rendah hati terhadap orang lain. Oleh karena itu, orang yang tidak mau memberi salam kepada orang lain bisa menandakan bahwa dirinya sombong dan tidak ramah, atau acuh terhadap orang lain yang berada disekitarnya.
Dalam banyaknya faedah salam dalam mempererat ukhuwah diantara sesama muslim, maka tidaklah heran jika Allah memerikan balasan kebaikan bagi para penebar salam itu. Allah tahu bahwa apa yang dilakukan orang yang memberi salam kepada orang lain sama halnya dengan mensuarakan kedamaian, kasih sayang dan kerukunan.
Biografi Ringkas Habib Abdullah bin Muhammad bin Alwi bin Abdullah bin Syahab ( ‘Ainu Tarim )
Beliau seorang yang sangat alim,berwibawa dan tawadhu. Dan Beliau termasuk A’yanil bilad Tariem (Tokoh-tokoh Habaib Tarim). Dan Beliau juga lah yang sering dijuluki Sang “Ainu Tariem” – Matanya Kota Tarim al Ghanna
Usia Beliau sekitar 70-an, putra dari Al-Allamah Habib Muhammad, dan cucu dari Al-Allamah Habib Alwi bin Abdullah bin Shahabuddin, dipercaya telah mencapai maqam atau tingkatan yang sangat tinggi sebagai seorang sufi. Seperti juga ayah, kakek, serta kakek buyutnya, beliau termasuk orang yang dekat dan begitu cinta kepad Rasulullah saw. Sehingga tak ada tindakan-tindakannya yang tidak mengacu pada perilaku Nabi saw. Beliau sering diundang ke Indonesia, melalui para ulama dan habaib,
dan jawaban Beliau selalu;” Saya menunggu perintah saja!’. ( Maksud dari perkataan Beliau ialah menunggu perintah dari ROSULULLAH Saw secara langsung ),karena beliau sering berdialog dengan baginda Rasul Saw.
biasanya didatangi para Ulama yang hendak bepergian berdakwah ke luar negeri untuk minta izin, berpamitan dan memohon doa’ restu. Tak kurang, Habib Umar bin Hafidz, pemimpin Darul Mustafa, Tarim, yang mencetak Ulama-ulama muda di berbagai negeri, tak bisa tidak, selalu mencium tangan Habib Abdullah sebelum keliling mengunjungi anak muridnya. Jangan harap guru besar ini beranjak sebelum mendapat anggukan kepala Habib Abdullah.
Qasidah Majlis Ahbabul Musthofa
berikut ini Qasidah Habib Syekh bin Abdul Qadir assegaf...
qasidah yang sangat indah untuk didengarkan, jadi silahkan antum download dan dengarkan sendiri.
pastinya tidak akan bosan untuk didengarkan....
- Ahbabul Mustofa Shollah Ala Muhammad.mp3
- Ahbabul Musthofa Habibi ya Rasulullah & Allahu Allah.mp3
- Ahbabul Musthofa Isyfa lana ya habibana & Ya abbal hasanain .mp3
- Ahbabul Musthofa Subhanalloh walhamdulillah Sholawat bersama Habib Syech.mp3
- Ahbabul Musthofa Yosholatullahim.mp3
SEMOGA BERMANFAAT !!!!!!!1
CERAMAH
Berikut Ini Adalah Beberapa Tausiah Yang disampaikan oleh Para Ulama,
semoga bisa bermanfaat....
semoga bisa bermanfaat....
Qasidah Majlis Nurul Musthofa
- Nurul Musthofa - Malana.mp3
- Nurul Musthofa - Sholallahuala Sayidina Muhammad.mp3
- Nurul Musthofa - Yaa Robama.mp3
- Nurul Musthofa - Yaa Badrotim.mp3
- Nurul Musthofa - Nabiyul Huda.mp3
- Nurul Musthofa - Hama Qolbi.mp3
- Nurul Musthofa - Khoirol Bariyah.mp3
- Nurul Musthofa - Yaa Thoybah.mp3
- Nurul Musthofa - Aqidatul Awwam.mp3
- Nurul Musthofa - Asholatu 'Alla Nabi.mp3
- Nurul Musthofa - Allah Hay.mp3
- Nurul Musthofa - Yaa Habibi Yaa Muhammad.mp3
- Nurul Musthofa - Ya Hanana (NEW) .mp3
- Nurul Musthofa - Sholatun.mp3
- Nurul Musthofa - Waqtusyahar versi indo.mp3
- Nurul Musthofa - Syailillah Yaa Ramadhan (arab).mp3
- Nurul Musthofa - Syalillah Yaa Ramadhan.mp3
- Nurul Musthofa - Yaa Rasulullahsalamulaik.mp3
- Nurul Musthofa - Aqidatul Awam ( New ).mp3
- Nurul Musthofa - Sholatun & Yaa Hanana.mp3
- Nurul Musthofa - Ala Ya Allah Binadzroh ( New ).mp3
- Nurul Musthofa - Allahayu ( New ).mp3
- Nurul Musthofa - Yaa Robibil Musthofa.mp3
- Nurul Musthofa - Huwannur & Allah Igfir Liman Qod 'Asya.mp3
- Nurul Musthofa - Allah Allah Yaa Allah Wa'Sholatualaman ( New ).mp3
- Nurul Musthofa - Anabiy Sholu Alaik & Nabiyal Huda.mp3
- Nurul Musthofa - Yaa Robb Yaa A'limal Hal ( New ).mp3
- Nurul Musthofa - Yaa Badrotim ( New ).mp3
- Nurul Musthofa - Ahmad Ya Habibi.mp3
- Nurul Musthofa - Muhammadun Yaa Rasulullah.mp3
- Nurul Musthofa - Yaa Abana Seggaf.mp3
- Nurul Musthofa - Doa Akhir Majlis.mp3
- Nurul Musthofa - Lailahaillah & Yaa Hanana.mp3
- Nurul Musthofa - Sidnan Nabi (new).mp3
- Nurul Musthofa - Khairal Bariyah ( New Version ).mp3
- Nurul Musthofa - Takbiran.mp3
- Nurul Musthofa - Hamaqolbi.mp3
- Nurul Musthofa - Sholu ala nuriladzi.mp3
- Nurul Musthofa_Ya Ala Baitin Nabi & Ilahi Bijahil Anbiya.mp3
- Nurul Musthofa - Tawasul.mp3
- Nurul Musthofa - Yaa Robbana Yaa Jawwad & Yaa Hadi Sir Waidan.mp3
- Nurul Musthofa - Yahanana.mp3
- Nurul Musthofa - Syilillah yaa habibana Ali.mp3
- Nurul Musthofa - Lailaha Ilallah Muhammadur Rasulullah.mp3
- Nurul Musthofa - Dzarona.mp3
- Nurul Musthofa - Yaa Sayyidas Sadati.mp3
- Nurul Musthofa - Ratib Al Attos.mp3
- Nurul Musthofa - yabibana_anis.mp3
- Nurul Musthofa - Yaa Robbama.mp3
- Nurul Musthofa - Yaa Sayyidi Yaa Rasulullah ( New ).mp3
- Nurul Musthofa - Ya Hanana versi baru + ighfir liman .mp3
- Nurul Musthofa_Wanimal wali waliha.mp3
- Nurul Musthofa - Yaa Robbi Sholli 'alal Mukhtar Thaha Rasul.mp3
- Nurul Musthofa - Marhaban Yaa Ramadhan & Subhanallah Walhamdulillah Wala`ilaha Illah Wallahu Akbar.mp3
- Nurul Musthofa - Syekhuna Salman.mp3
- Nurul Musthofa - Yaa Allah Salimna.mp3
- Nurul Musthofa - Yaa dzaldzalali walikhram.mp3
- Nurul Musthofa - Yaa Allah Yaa Allahu Yaa rahman.mp3
- Nurul Musthofa Yaa Dzal Jalaali Wal Ikram ( New Version Indonesia ).mp3
- Nurul Musthofa - Album Untaian Mutiara Hati - Laa illahaillah(NUMUS).mp3
- Nurul Musthofa - Da'Uni.mp3
- Nurul Musthofa - Shalawat Badr (versi bass).mp3
- Nurul Musthofa - Washolatu alaa mukhtar khoirul bariyah Live In Monas.mp3
- Nurul Musthofa - Takbiran 1432 H (kp.kandang).mp3
- Nurul Musthofa - Yaa Dzaljalali wal iqram (NEW).mp3
- Nurul Musthofa - Yaa habibana + sholatullah + yaa robibil musthofa + igfir liman qodasya.mp3
- Nurul Musthofa - Laaillahaillallah (LIVE).mp3
- Nurul Musthofa - Farobunal Maula + Shalatulloh.mp3
- Nurul Musthofa - Aqidatul Awwam.mp3
- Nurul Musthofa - Isfa'lana + Yaa thoibah + Sholatulloh.mp3
- Nurul Musthofa - Yahanana + Sholatun.mp3
- Nurul Musthofa - Allahu Akbar (NEW).mp3
- Nurul Musthofa - Yahabibah Qolbi (NEW).MP3
- Nurul MUsthofa - Washolatu 'alla ahmad (NEW).mp3
- Nurul Musthofa - Takbiran (Idul Adha).mp3
- Nurul Musthofa - Subhanallah (NEW).mp3
- Nurul Musthofa - Ibadallah.mp3
- Nurul Musthofa - Yaa Abazahrah.mp3
- Nurul Musthofa - Khobiri.mp3
- Nurul Musthofa - Yaa Arhamarrohimin (NEW).mp3
- Nurul Musthofa - Assalamualaka Ya Nabi (NEW).mp3
- Nurul Musthofa - Ya Habibana Ali.mp3
- Nurul Musthofa - Sidnan Nabi.mp3
- Nurul Musthofa - Muhammadun Nabiyuna.mp3
- Nurul Musthofa - Salamualaika Ya Nabi.mp3
- Nurul Musthofa - Muhammadun Nabiyuna (versi iwak peyek) (NEW).mp3
- Nurul Musthofa - Hubu Ahmadin Qolbi.mp3
- Nurul Musthofa - Allahu Arju.mp3
- Nurul Musthofa - Ashoaltu A'la Ahmad (versi gambus).mp3
- Nurul Musthofa - Assalamualaika Yaa Nabi (versi gambus).mp3
- Nurul Musthofa - Laaillahaillallah (majlis nurul musthofa versi gambus).mp3
- Nurul Musthofa - Shalawat Badr (versi gambus).mp3
- Nurul Musthofa - Robbi faj'alna Minal Akhyar (versi gambus).mp3
- Nurul Musthofa - Yaa Rasulallah Salamualaik (versi gambus).mp3
- Nurul Musthofa - Syailillah Yaa Ramadhan (versi gambus).mp3
- Nurul Musthofa - Marhaban Yaa Ramadhan.mp3
- Nurul Musthofa - Asmaul Husna.mp3
Semoga Bermanfaat !!!!!!!!!!!!!!!!!!!!
Langganan:
Postingan (Atom)